Selasa, 18 Juni 2013

Psychofren Siap Skripsi 2015

Meskipun terlalu dini mengeluarkan ultimatum tentang kesiapan untuk menghadapi skripsi, anak-anak psychofren sudah memiliki sedikit pengetahuan tentang skripsi. Pengetahuan terhadap skripsi tersebut didapatkan melalui pengambilan mata kuliah metode penelitian kuantitatif pada semester 3, dan mata kuliah metode peneltian kualitatif pada semester 4. Pada semester 1 pun kami sudah diberikan tugas untuk mengoreksi penulisan tanda baca dalam skripsi, tugas ini merupakan tugas mata kuliah bahasa indonesia. 

Hal ini bertujuan untuk memberi motivasi kepada teman-teman agar benar-benar serius dalam menghadapi tugas mata kuliah, dan tidak bermalas-malasan apalagi menunda tugas yang diberikan atau berprokrastinasi ria. Menghadapi tugas tidak mesti dengan serius yang begitu mendalam, hingga lupa waktu, terutama waktu shalat, waktu berkumpul dengan keluarga, dan waktu untuk refreshing. :"Santai saja". Itu merupakan istilah abang fahrul pada saat sebelum inaugurasi angkatan dilaksanakan. Kata santai diartikan bukan meninggalkan tugas, tapi kata santai ini harusnya diartikan dengan menikmati tugas yang diberikan, menerima tugas dengan ikhlas sehingga pada saat proses pengerjaaan tugas bisa lancar dan tidak ada kata menunda.(afi) 
Share:

0 komentar:

psychofren lirik

Teks PsychoFren (lagu angkatan)

Saat mengenalmu kau selalu di hati
memberiku inspirasi menjalani hariku
suasana berbeda selalu ku damba
PsychoFren angkatanku
tiada duanya...

#
Kepakan semangat mu
PsychoFren
Raih semua mimpi
PsychoFren
menyiapkan asamu
satukan hati kita untuk....
PsychoFren

Perjalanan in tak mudah bersama kita bisa
melalui semua berbagai macam masalah
gengamlah tanganku sadarkan ku tak sendiri
PsychFren angkatanku
tiada duanya....
back to #