Alhamdulillah! Angkatan 2011 kini memasuki era baru. Mengapa
tidak? Setelah 3 tahun lamanya menyandang atribut mereka (baca: logo / font
psychofren) yang mulai tergerus oleh jenuhnya mata memandang dan factor
kenangan sehingga susah move on *ehsalahfokus , maksud kami untuk melakukan
gebrakan pembaharuan guna memicu semangat yang telah lama pudar. Diharapkan
logo baru ini membuat anak2 psychofren terlihat lebih elegant dengan gaya
kontemporer dimana pada desain yang baru desain terlihat lebih simple. Azmul
yang diamanahkan oleh anak2 psychofren untuk mendesain logo terlihat sedih,
bahkan Amir sempat berguling2 di tanah saking sedihnya namun mendapat teguran
dari Aidil sehingga terjadilah percakapan sebagai berikut:
Amir: hikshikshiks *berguling2 ditanah…
Aidil: kenapako amir? Apalah arti sebuah logo
Ippang: iyyo jabe na ine *sambil mengelus2 perut
#Ditengah percakapan tiba2 acil dan uppi datang beriringan
layaknya bapak2 sedang baris..
Uppi: janganko tawwa begitu kau paga, bnyak kenangannya itu
logo lama ta nah * menangis terisak2
Acil: iyo, kw itu tdk muhargai sekali temanmu..
#ditengah alotnya perdebatan selama 3 hari 2 malam yg cukup
sengit hingga mulut masing2 kedua belah pihak berbusa, tiba2 cahaya terang yg
turun dari langit menghampiri mereka dan seketika memudar hingga tampaklah
perwujudan asli cahaya tersebut yaitu sosok yg tdk asing lagi di belantara
pelindo eh, psychofren ialah kanda Hamzah.
Hamzah: betul itu nabilang uppi sama acil, sy rasa kalian
*menatap tajam aidil dan ippang tidak semestinya memperlakukan amir seperti
itu. Bagaimanapun logo itu adalah atribut yg selalu menemani kita disetiap
langkah momentum bersama psychofren, ya hanya logo! Logo yang menyatukan kita
dalam atap kebersamaan.
Tiba-tiba
suasana hening .. ..
Aidil & ippang: maafkan kami amir*roboh mendengar ucapan
hamzah…
Uppi & acil: mantap bro .. *memeluk hamzah
Isak tangis dan
suasana haru pikuk terasa jelas menyelimuti anak2 psychofren yang terlihat
berbaris rapi seraya menepuk dada tanda bahwa mereka tetap tegar dengan
bergantinya logo angkatan #edisiMelow, namun disisi lain euforia kegembiraan
juga Nampak jelas terlihat di mata anak2 psychofren. Mengapa tidak? Lebih dari
80% anak psychofren mengaku sering terlambat kekampus karena dimalamnya mereka
menghabiskan waktu hanya dengan memandang logo terbaru ini, bahkan seorang
anggota psychofren yang ber-inisial Yani mengaku ingin mendedikasikan tenaganya
untuk menjaga keutuhan maperwa ehhh, logo psychofren ini, AMAZING! #EdisiLebay.
Alhasil diharapkan logo ini menjadi tomboh F5 (refresh) bagi rakyat psychofren yang terkenal menjunjung tinggi
nilai-nilai bullying, eh kekompakan. (mdb)
:’( Logo dan font lama:
^^ Logo dan font baru:
0 komentar:
Posting Komentar